test2_Contact @salju88
- Selasa,Contact @salju88 11 Februari 2025 18:55 WIB
- waktu baca 2 menit

Hasil hari ini belum maksimal, tetapi atlet kita masih berjuang berlaga lagi besok
Jakarta (ANTARA) - Federasi Ice Skating Indonesia (FISI) melaporkan tim atlet ice skatingIndonesia masih berjuang memperbaiki performa dalam kejuaraan Asian Winter Games 2025yang sedang diikuti di Harbin, China.
"Hasil hari ini belum maksimal, tetapi atlet kita masih berjuang berlaga lagi besok," kata Manajer Tim Atlet FISI untuk Asian Winter Games 2025 Yovita Bellina Lim Ketika dihubungi melalui saluran telepon dari Jakarta, Selasa.
Berdasarkan laporan hasil pertandingan hasil pertandingan yang dipantau melalui laman wrs.harbin2025.com, atlet figure skatingyang bermain nomor ice dance rhythm danceDwiki Eka Ramadhan dan Tasya Putri Permatasari yang memulai laga di posisi ketiga, finis di urutan keenam dengan skor 35,51.
Keduanya masih akan berlaga lagi di nomor ice dance free dancepada Rabu (12/2) besok.
Selain kedua atlet itu, atlet figure skatingElizabeth Kelly Supangat juga bersiap untuk tampil pada nomor women single skating short program.
Sementara itu, dua atlet short track speed skating Arsa Mizan Putra Firdaus dan Marva Kayana Putra Firdaus telah menuntaskan laga mereka pada tiga Nomor yaitumen's 1500m quarterfinal 5,men's 500m heat 3, dan men's 1000m heat 2.
Sebelumnya, Yovita mengatakan, keikutsertaan para atlet pada ajang tersebut merupakan sebuah prestasi. Para atlet, kata dia, tidak diberikan target untuk meraih medali tetapi menjadi kejuaraan itu sebagai momentum untuk menambah jam terbang menghadapi kejuaraan di level yang lebih tinggi.
Ia mengatakan, dengan pengalaman bersaing dengan para atlet terbaik dari negara-negara di Asia, para atlet bisa mengukur kemampuan dan melakukan persiapan lebih matang untuk berjuang menuju Olimpiade 2028.
Ajang Asian Winter Games, kata dia, dapat dimanfaatkan para atlet untuk mengumpulkan poin sebanyak mungkin serta memetik banyak pelajaran berharga dalam berkompetisi di level mancanegara.
Baca juga: Jadwal Asian Winter Games: Dwiki Eka/Tasya berlaga di ice dance
Baca juga: Asian Winter Games 2025 jadi bekal Arsa menuju panggung lebih besar
Pewarta: Aloysius Lewokeda
Editor: Junaydi Suswanto
Copyright © ANTARA 2025
下一篇:RRQ Hoshi tersingkir di babak playoff ESL MLBB Season 6
相关文章:
- Taufik Hidayat: Organisasi olahraga tak bisa hanya andalkan pemerintah
- Kalahkan Arellano, Flores pertahankan gelar juara WBA Continental USA
- Rosan pastikan Danantara tak kebal hukum, bisa diperiksa KPK dan BPK
- 85 atlet ikuti Kejurkab Renang antar pelajar di Mukomuko
- Satybaldiev, Saguda berebut gelar juara kelas berat ringan WBA Asia
- Kemenpora gandeng swasta ciptakan ekosistem untuk generasi muda
- Grand Finals FFNS 2025 Spring akan digelar di Medan
- Laga tinju Beterbiev lawan Bivol dilengkapi enam laga pendukung
- Mangkunegaran Run 2025 angkat tema harmonisasi rasa dan logika
- Agus Prayogo bagikan kisah inspiratif ke peserta Running Summit 2025
相关推荐:
- KONI gelar kejuaraan golf KONI Cup perkuat kerja sama dengan mitra
- Meski kontervesial, UFC menolak laga ulang Yadong lawan Cejudo
- Disorda Papua: Cenderawasih Swimming Club juara umum renang
- PLN Mobile Proliga 2025 dukung UMKM Kalbar
- Semua atlet para
- Dubois keluar dari kartu pertarungan tinju lawan Parker di Riyadh
- Oleksandr Usyk terbuka untuk pertarungan lawan juara UFC Alex Pereira
- Dmitry Bivol balas kekalahan dengan kemenangan mutlak atas Beterbiev
- Atlet para panahan Kholidin raih emas di Asia Para Cup 2025
- Kalahkan Arellano, Flores pertahankan gelar juara WBA Continental USA
- Lavani kokoh di puncak setelah raih kemenangan telak atas Garuda Jaya
- Grand Finals FFNS 2025 Spring akan digelar di Medan
- Kemenpora dukung Running Summit 2025 turut pacu industri olahraga
- Kalah dari Korsel, Indonesia akhiri kualifikasi FIBA Asia tanpa menang
- IM Yoseph Taher pertahankan posisi kedua hingga masuk babak keempat
- Petinju Inggris Barrett dan Dickens akan rebut gelar WBA International
- Jakarta Livin Mandiri menang tiga set langsung atas Yogya Falcons
- Gonzalez bersiap hadapi Espinoza untuk pertahankan gelar WBA NABA
- KONI inginkan dukungan masif swasta untuk empat ajang PON baru
- Eagles hancurkan Chiefs 40